:::: MENU ::::
  • Rendi Rohaendi Purnama Sidik

  • Personal Blog

  • Cacing yang bermimpi terbang

Pengertian, Tujuan, Ciri, Descriptive Text dan Contohnya

Sebelum melihat Apa itu definisi descriptive text secara utuh, mari kita pahami apa yang dimaksud dengan kata descriptive itu sendiri. Descriptive adalah kata sifat yang jika kita artikan dalam bahasa Indonesia berarti deskripsi (gambaran). Jika kamu diminta untuk mendeskripsikan sebuah benda, itu artinya kamu harus menggambarkan benda yang dimaksud baik dari ukuran, warna dan lain sebagainya. Menurut Wikipedia, yang dimaksud dengan Descriptive text adalah: “satu kaedah upaya pengolahan data menjadi sesuatu yang dapat diutarakan secara jelas dan tepat dengan tujuan agar dapat dimengerti oleh orang yang tidak langsung mengalaminya sendiri”. Jadi yang dimaksud dengan descriptive text adalah sebuah tulisan atau teks yang menggambarkan sifat-sifat yang melekat pada sesuatu, baik itu manusia, hewan, tumbuhan, ataupun benda mati seperti rumah, mobil dan lain sebagainya.

My Small House

I live in a small house. It has five rooms: there are two bedrooms, a living room, a bathroom, and a kitchen. Indeed it is a small house; but I like living in here for wasting my spare time.

When the door is open, I can see the living room. It is so small with only three chairs and a table, nothing else. I prefer reading a novel in this room.

My bedroom is in the left side of the living room. In this room there is a night table next to the bed, a TV, a radio, and a computer. When being bored of reading, I usually play online games, chat with my friends via Facebook and so on. 

Next to my bedroom is my mother's. I do not know what is inside because I never come in to see it. In the right side of the living room there is the kitchen. In the kitchen I have everything I need when I get hungry. It is very pleasure when my mother cooks, the smell fills my whole house.

I know it is a very small house; but it is the best place I have ever seen. 

1 comment:

  1. bahasa inggrisnya keren gan jangan lupa kunjungi http://mesinindo.com

    ReplyDelete

A call-to-action text Contact us